Kaca:Ejaan Bahasa Daerah Bali yang Disempurnakan.pdf/17

Saking Wikisource
Kaca puniki kavalidasi

-13-

      kabar, yang dikutip dalam karangan.
           Lontar Negarakertagama kakawi olih Prapanca.
  (b) menegaskan atau mengkhususkan huruf, bagian kata, atau kelompok kata.
           Aksara pengawit ring kruna arit inggih punika a.
  (c) menuliskan kata atau ungkapan asing yang belum terserap sepenuhnya dalam bahasa Bali.
           devide et impera
           Weltanschauung

Catatan: Dalam tulisan tangan atau ketikan, kata atau kata-kata yang akan dicetak miring diberi satu garis di bawahnya.

IV. Tanda baca

   Tanda-tanda baca yang berikut dan huruf yangg mengikutinya dipisahkan oleh spasi.
           .          ... )
           ,          ... ]
           ;          ... "